Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Bupati Jember Beri Bantuan Korban Banjir, Usai Diliput, Bantuan Ditarik Kembali, Benarkah?

Bupati Jember, Faida dikabarkan memberi bantuan kepada korban banjir di pondok pesantren, setelah diliput oleh media, bantuan tersebut ditarik kembali

Penulis: Inza Maliana
Editor: bunga pradipta p
zoom-in Bupati Jember Beri Bantuan Korban Banjir, Usai Diliput, Bantuan Ditarik Kembali, Benarkah?
Twitter.com/@endralm
Bupati Jember disebut memberi bantuan kepada korban banjir, namun seusai diliput, bantuan ditarik kembali, Benarkah? 

"Sehingga hanya ada lima bantuan yang diserahkan secara simbolis,” tutur dia.

Gatot membantah penyerahan secara simbolis itu bentuk pencitraan.

Karena diketahui Faida mencalonkan diri sebagai calon bupati lewat jalur independen di Pilkada Jember 2020.

Menurut Gatot, desas-desus bantuan ditarik kembali karena terjadi kesalahan komunikasi.

Yaitu pada saat tim pendistribusian mengirimkan bantuan.

Bantuan yang awalnya akan dikirimkan tiga hari setelah bencana justru molor jadi seminggu.

“Tidak ada niat dari bupati untuk untuk menarik bantuan tersebut.”

BERITA REKOMENDASI

“Kalau ada bencana kembali agar tidak terulang lagi,” kata dia. 

Baca: Bangun Rumah Sakit Hanya dalam Waktu 8 Hari, Sang Arsitek Lahir di Jember & Besar di Indonesia

Baca: Bupati Jember Disebut Minta Pejabat Tak Hadiri Panggilan Panitia Angket, Begini Reaksi Faida

Seusai Ramai, Bantuan diberikan kembali

Sebelumnya diberitakan, Bantuan terhadap korban banjir pada santri di Pesantren Baitul Ilmi menjadi viral.

Hal itu dikarenakan bantuan berupa selimut dan kasur yang diberikan, jumlahnya tidak sesuai dengan apa yang dijanjikan.

Asrama Mahad Baitul Ilmi yang terkena banjir, bantuan selimut dan kasur dijanjikan 18, hanya diberi dua.
Asrama Mahad Baitul Ilmi yang terkena banjir, bantuan selimut dan kasur dijanjikan 18, hanya diberi dua. (KOMPAS.com/istimewa)

“Ditanya berapa penghuni asrama ini, saya bilang 18 santri."


"Beliau (Faida) mengatakan, kalau gitu kasih satu-satu (selimut dan kasur),” kata Mastur, masih melansir dari Kompas.com.

Karena adanya awak media, maka bantuan sebanyak 2 buah dus sembako, 5 selimut dan 5 kasur diserahkan secara simbolis.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas