Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kades di Sulawesi Barat Ditemukan Gantung Diri, Tulis Pesan untuk Anak agar Tak Usah Jadi Politisi

Sebelum ditemukan tewas tergantung, Pelipus rencananya akan melakukan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) tahap ketiga di Kantor Desa Buangin.

Editor: Ekarista Rahmawati Putri
zoom-in Kades di Sulawesi Barat Ditemukan Gantung Diri, Tulis Pesan untuk Anak agar Tak Usah Jadi Politisi
Istimewa
Jenazah Kepala Desa Buangin saat disemayamkan di kediamannya. - Kades di Sulawesi Barat Ditemukan Gantung Diri, Tulis Pesan untuk Anak agar Tak Usah Jadi Politisi 

TRIBUNNEWS.COM -  Seorang kepala desa di Sulawesi Barat (Sulbar) ditemukan bunuh diri.

Pria tersebut diketahui bernama Pelipus, Kepala Desa Buangin, Kecamatan Rentebulahan Timur, Kabupaten Mamasa, Sulbar.

Sebelumnya, ia sempat berpamitan meninggalkan rumah untuk membagikan Bantuan Langsung Tunai (BLT) ke warganya.

Namun, setelah itu Pelipus tak kunjung kembali ke rumah.

Pelipus ditemukan meninggal akibat gantung diri di pohon kopi, Senin (27/7/2020) pagi tadi.

Kepala Puskesmas Rentebulahan Timur, Endang Hartini menuturkan, setelah memeriksa tubuh Pelipus, tidak ditemukan adanya tanda-tanda kekerasan selain bekas jeratan tali di lehernya.

"Tidak ada tanda-tanda kekerasan, artinya semuanya normal dan murni gantung diri," ujar Endang sore tadi.

BERITA REKOMENDASI

BACA SELENGKAPNYA>>>>>>>>>>>

Sumber: TribunnewsWiki
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas