Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Mengenal Sosok Ellyana Pasaribu yang Dipuji CEO Xiaomi Lei Jun

Lei Jun menyebut nama karyawati PT Sat Nusapersada Batam dalam pidato menyambut ulang tahun Xiaomi ke-10

Editor: Eko Sutriyanto
zoom-in Mengenal Sosok Ellyana Pasaribu yang Dipuji CEO Xiaomi Lei Jun
Lulu Cinantya/Kompas.com
Ellyana Pasaribu (36), pekerja fasilitas perakitan Xiaomi di Sat Nusapersada, Batam 

Baru-baru ini aku minta kerja lagi ke superintendent aku yang lama, ternyata ada lowongan di fasilitas Xiaomi," ia menjelaskan.

Kini, sudah lebih dari dua tahun Ellyana bekerja sebagai petugas kebersihan di fasilitas perakitan Xiaomi di PT Satnusa Persada.

Ia bertanggung jawab atas kesterilan alat dan ruangan perakitan ponsel itu.

"Kalau aku bilang, untuk ibu-ibu rumah tangga yang belum terlalu tua, (adanya fasilitas Xiaomi di Satnusa) cukup membantulah.

Kalau bisa lebih bayak lagi penerimaan," Ellyana berharap.

Sosok Ellyana Pasaribu

Menjadi orang tua tunggal (single parent) untuk tiga anak lelaki bukan hal mudah.

Berita Rekomendasi

Ellyana Pasaribu (36) adalah salah satu yang menjalani peran tersebut, pasca suaminya meninggal pada Juni 2018 lalu.

Anak pertamanya sudah SMA, yang kedua SMP, dan si bungsu masih tiga tahun.

Beberapa saat lalu, tim KompasTekno berkunjung dan mengobrol dengan Ellyana, di rumahnya, kampung Tiban Lama, Batam.  

Meski mengaku jarang beres-beres, rumah Ellyana tampak rapi dan bersih.

Baca: Komnas HAM: Langkah Pemerintah Menangani Pandemi Covid-19 Terkesan Ragu-ragu

Kami duduk di ruang tengah dengan disuguhi minuman kemasan, sembari Ellyana meninabobokan anak bungsunya di atas ayunan bayi.


"Ya begini setiap hari, kalau aku masuk shift sore kayak sekarang, masih sempat bikin sarapan untuk anak-anak.

Tapi kalau masuknya pagi, ya nggak sempat," ia bercerita.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas