Polemik WC Sekolah Rp 196,8 Juta, Bupati Bekasi: Nanti Lihat Saja Kerugian Negaranya di Mana
Bupati Bekasi Eka Supria Atmaja merespon polemik pembangunan water closet (WC) sekolah seharga Rp 196,8 juta
Editor: Sanusi

TribunJakarta/Yusuf Bachtiar
Penampakan bangunan fisik proyek pembangunan WC di SDN Mangunjaya 04 Tambun Selatan Kabupaten Bekasi seharga Rp196,8 juta.
Nilai anggaran yang dihabiskan untuk membangun sarana penunjang pendidikan di lingkungan sekolah ini tidak jauh berbeda yakni, Rp196,9 juta.
Dikutip dari wartakotalive.com, Pemkab Bekasi di 2020 ini membangun sebanyak 488 WC sebagai bentuk progam menuju Kabupaten Sehat 2021.
Artikel ini telah tayang di Tribunjakarta.com dengan judul Bangun WC Sekolah Rp196,8 Juta, Bupati Bekasi: Nanti Lihat Saja Kerugian Negaranya di Mana