Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Warga Desa di Aceh Timur Panik, Puluhan Orang Keracunan Usai Santap Somai, Alami Mual hingga Lemas

Warga Desa Sahraja, Kecamatan Pante Bidari, Aceh Timur panik. Pasalnya, puluhan orang mengalami keracunan setelah menyantap somai.

Editor: Nanda Lusiana Saputri
zoom-in Warga Desa di Aceh Timur Panik, Puluhan Orang Keracunan Usai Santap Somai, Alami Mual hingga Lemas
Tribun Bali/Istimewa
Warga Desa Sahraja, Kecamatan Pante Bidari, Aceh Timur panik. Pasalnya, puluhan orang mengalami keracunan setelah menyantap somai. 

Bidan setempat juga langsung memberikan pertolongan.

Baca juga: Kronologi Tiga Warga Meninggal ketika Mencari Emas, Tewas Satu-persatu saat Menyusul

"Setiba kami di sana keadaan sangat panik. Kami langsung memberikan pertolongan, alhamdulillah semuanya tertangani dengan baik, beberapa orang yang mengalami gejala berat telah dirujuk ke rumah sakit, dan puskesmas terdekat," ungkap Hamdani.

Hamdani mengaku baru pulang dari lokasi kejadian ke rumahnya pukul 04.00 WIB, dengan menempuh jarak sekitar 30 km, namun saat meninggalkan Desa Sahraja, kondisi di sana, katanya, keadaan sudah kondusif, dan sebagian warga sudah sembuh dan segar.

Kejadian warga mengalami keracunan ini termasuk kejadian langka di sana. Karena sebelumnya warga tak pernah keracunan.

"Karena tak pernah terjadi sebelumnya, maka saat terjadi warga pada kepanikan. Apalagi di sana tak ada sinyal, tapi alhamdulillah sudah tertangani dengan baik," ungkap Hamdani, seraya mengaku akan memonitor kondisi terkini pasien yang dirujuk.

Berita lain terkait kasus keracunan.

Artikel ini telah tayang di serambinews.com dengan judul 55 Warga Sahraja Tumbang Akibat Keracunan Somai

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas