Cerita Pria Kembar Jualan Nasi Goreng, Kerap Buat Pelanggan Bingung: Masnya Kembar Ya?
Kisah unik pria kembar yang berjualan nasi goreng datang dari Martapura, Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) Timur.
Editor: Endra Kurniawan
Tribunsumsel.com/edo
Ari dan Fahmi saudara kembar yang membuka usaha nasi goreng - Cerita Pria Kembar Jualan Nasi Goreng, Kerap Buat Pelanggan Bingung: Masnya Kembar Ya?
Sedangkan untuk es jeruk dan es teh hanya 5 ribuan," jelas Ari.
Menurut Ari, untuk menu yang paling diminati oleh pembeli ialah nasi goreng spesial.
"Setiap hari biasanya habis 60 porsi untuk keseluruhan, paling ramai itu 80 porsi disaat sabtu dan minggu malam alhamdulilah cukup ramai," ujarnya.
Nasi Goreng Kembar buka pada saat sore hari hingga malam sekitar pukul 16.00-23.00 WIB.
Artikel ini telah tayang di sripoku.com dengan judul Pedagang Nasi Goreng di Martapura OKU Timur Ini Kembar, Kerap Jadi Bahan Pertanyaan Pengunjung
(Sripoku.com/Edo)
Berita lainnya terkait kisah unik bisa dibaca di sini.
BERITA REKOMENDASI