Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Identitas 44  Penumpang Selamat KMP Yunicee yang Tenggelam di Perairan Gilimanuk 

Kantor Pencarian dan Pertolongan Denpasar (Basarnas Bali) mendapatkan informasi kapal penumpang, KMP Yunice tenggelam

Penulis: Vincentius Jyestha Candraditya
Editor: Hendra Gunawan
zoom-in Identitas 44  Penumpang Selamat KMP Yunicee yang Tenggelam di Perairan Gilimanuk 
wikimedia.org
KMP Yunicee 

Di Kapal Tug Boat Tanjung Wangi:

1. Kusyadi Mualim 2 SBY (kali detail)

Di Puskesmas Gilimanuk:

1. Aurel, Perempuan, 11 th Pelajar kelas 5, Alamat Jln Salak no 12 Lingk Pertukangan Loloan Barat Negara Jembrana

2. Eko setiawan, sopir Banjarnegara Jateng

3. Usniadi, Laki-laki, Pulukan Kab Jembrana

Darmada menegaskan bahwa saat ini tim SAR gabungan masih berupaya mencari dan memberikan pertolongan dengan penyisiran di seputar kapal tenggelam.

BERITA REKOMENDASI

Alut air yang sedang dikerahkan diantaranya 2 unit RIB, KN SAR Permadi, KMP Samudra Utama, KMP Sukarya, 2 unit Tugboat (Joyo Boyo dan Perkasa), dan 1 unit speed boat.

"Fokus kami pencarian dan tim sudah ada di lokasi menggunakan RIB bergabung dengan unsur SAR lainnya," kata Darmada.

Tim SAR gabungan yang dikerahkan yakni Basarnas Bali, Pol Air Polres Jembrana, ASDP Gilimanuk, Syahbandar Gilimanuk, Pos AL Gilimanuk, Batalion Compi C Gilimanuk dan BPBD serta nelayan setempat.

"Tim terdekat yang kami kerahkan, dari Pos SAR Jembrana dan Pos SAR Buleleng selanjutnya menyusul personil dari Kantor Basarnas Bali," kata Darmada.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas