Remaja di Sikka Cabuli Ibu Rumah Tangga Berusia 49 Tahun Tetangganya Sendiri
Laporan awalnya di Polsek Waigete pada tanggal 1 September 2021 siang sementara kejadiannya pada tanggal 30 Agustus 2021 pagi
Editor: Eko Sutriyanto
Selanjutnya, ia melihat pelaku sementara berada di halaman rumahnya dan ia pun menuju ke pintu dapur.
Begitu di pintu dapur dirinya sempat mengatakan kepada pelaku “Kau mau buat apa ?" dan karena mendengar tegurannya pelaku mengambil batu dan langsung mengejarnya.
“Saya sempat lari menghindari pelaku. Akan tetapi pelaku bisa mengejar korban dan memegang tangan korban.
Pelaku lalu memeluk dan mencium serta membanting saya ke tanah. Saya sempat diperlakukan tidak sopan oleh pelaku.
Usai melakukan perbuatannya pelaku langsung lari meninggalkan saya.
Saya lalu berteriak minta tolong dan setelah itu saya langsung pergi ke rumah keluarga pelaku dan menceritakan kejadian tersebut,” paparnya.
Atas kejadian itu, ia ingin pelaku diproses dan saat ini kasusnya dalam penanganan Polsek Waigete, Polres Sikka.
Artikel ini telah tayang di Pos-Kupang.com dengan judul Kejar dan Gigit Ibu Rumah Tangga, Remaja di Sikka Dibawa ke Polres Sikka
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.