Emosi Gara-gara Tak Diundang Pesta Pernikahan Teman, 3 Pemuda Mabuk di Samarinda Mengamuk
Tiga pemuda mabuk mengamuk saat gelaran pesta pernikahan terjadi di Kota Samarinda, Provinsi Kalimantan Timur.
Editor: Endra Kurniawan
![Emosi Gara-gara Tak Diundang Pesta Pernikahan Teman, 3 Pemuda Mabuk di Samarinda Mengamuk](https://asset-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/20140830_105159_ilustrasi-mabuk.jpg)
Tribunnews.com/net
Ilustrasi 3 pemuda mabuk di Samarinda mengamuk gara-gara tak diundang ke pesta pernikahan teman.
"Kami himbau kepada seluruh masyarakat kalau ada acara apapun hindari minuman keras," tegas Jufri.
Karena dapat menimbulkan kericuhan di tengah masyarakat, mengganggu keamanan, dan ketertiban warga.
"Kerawanan tindakan kriminal apabila sudah dalam pengaruh minuman beralkohol," tuturnya
Artikel ini telah tayang di TribunKaltim.co dengan judul Nasib Terkini, 3 Pemuda yang Buat Ricuh Acara Pernikahan di Sungai Pinang Samarinda
(TribunKaltim.co/Rita Lavenia)
Berita lainnya seputar Kota Samarinda
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.