Tiru Aksi Paris Pernandes Salam dari Binjai, 50 Pohon Pisang Milik Warga Lamongan Jadi Korban
remaja asal Desa Surabayan, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur itu, merusak belasan pohon pisang di kampungnya.
Editor: Wahyu Aji
Tangkapan layar Kompas.com, Surya.co.id/Hanif Manshuri
Beberapa pohon pisang milik warga yang tumbang di Desa Surabayan, Kecamatan Sukodadi, Lamongan, usai dirusak sekumpulan bocah yang tengah demam 'salam dari Binjai.'(tangkapan layar)
Sebelumnya, video berdurasi 39 detik tersebut diunggah akun @nandakesuma.ps dan @beritalamongan.
Dalam video tersebut tampak bocah-bocah merusak pohon pisang warga di aera persawahan dengan gembira.
Menurut Sunarto, aksi bocah-bocah itu menirukan Paris Pernandes yang populer dengan kalimat 'Salam dari Bunjai'.
Biasanya Paris menyebutkan salam itu sembari meninju pohon pisang.
"Ketika kami tanya mereka rata-rata menjawab latihan silat-silatan dengan nada polos," ungkapnya.
Sebagian artikel ini telah tayang di TribunJatim.com dengan judul Tirukan Konten Viral Salam dari Binjai, Puluhan Pohon Pisang di Lamongan Rusak Dipukuli Anak-anak
Berita Rekomendasi