Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kronologis Penggali Sumur di Tanahlaut Tewas, Sempat Ditolong Teman saat Lemas di Dalam Lubang

Darsani meninggal diduga diduga lantaran kekurangan oksigen saat berada di dalam lubang yang dikerjakannya.

Editor: Dewi Agustina
zoom-in Kronologis Penggali Sumur di Tanahlaut Tewas, Sempat Ditolong Teman saat Lemas di Dalam Lubang
Grup WA BOK
Darsani (50), satu dari dua tukang gali sumur tewas saat tengah bekerja di kawasan Sungai Ba'ah, Desa Ujung, Kecamatan Batibati, Kabupaten Tanah Laut (Tala), Kalimantan Selatan (Kalsel), Selasa (14/11/2023) sore. Foto petugas bersama relawan dan warga saat membantu dua orang penggali sumur yang mengalami pusing. 

Adapun kendalanya adalah sumur yang gelap serta diameternya yang tergolong sempit, yakni sekitar 1 meter.

"Akhirnya kakek dan ayahnya itu mau menyelamatkan. Jadi korban (tercebur) ada tiga, cucu, ayah dan kakeknya. Korban berhasil kita evakuasi dan kita bawa ke RSUD Tidar," ujarnya.

"Kedalaman sumur sekitar 25 meter. Kendala saat evaluasi ruangan gelap, cahaya terbatas, diameter sumur sempit, ada satu meter. Kami evakuasi sekitar 25 menit," sambungnya.

Sumber: (Banjarmasinpost.co.id/Idda Royani) (Tribun Jogja)

Artikel ini telah tayang di BanjarmasinPost.co.id dengan judul Penggali Sumur Tewas di Desa Ujung Kabupaten Tanah Laut Diduga karena Kekurangan Oksigen

BERITA REKOMENDASI
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas