Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun
tag populer

7 Fakta Pembunuhan Karyawati Call Center di Semarang, Sosok Pelaku, Motif hingga Ancaman Hukuman

Tersangka membunuh korban  dengan cara menusuknya menggunakan sangkur sebanyak 15 kali di kamar kos korban

Editor: Eko Sutriyanto
zoom-in 7 Fakta Pembunuhan Karyawati Call Center di Semarang, Sosok Pelaku, Motif hingga Ancaman Hukuman
Iwan Arifianto
Muhammad Adhi Nugroho (28), tersangka pembunuhan sadis terhadap pacarnya, Robiatul Adawiyah (28), yang menggegerkan Kota Semarang. 

Namun, hubungan mereka mengalami berbagai masalah, termasuk perasaan cemburu dan keinginan untuk mengontrol.

"Saya sudah pernah ke rumah orangtua korban di Grobogan," katanya, menandakan keseriusan Adhi dalam menjalin hubungan.

  • Marah Lihat Status WhatsApp Robiatul

Kemarahan Adhi memuncak beberapa jam sebelum pembunuhan terjadi.

Ia merasa sakit hati setelah melihat status WhatsApp Robiatul yang menunjukkan dia bersama pria lain.

"Saya timbul amarah lagi di kejadian itu," ungkapnya.

Hal ini mendorong Adhi untuk merencanakan pembunuhan saat mengetahui Robiatul bersama pria tersebut.

  • Ikuti korban ke rumah kos

Pada malam kejadian, setelah mengikuti Robiatul ke rumah kosnya, Adhi menunggu dengan penuh emosi.

Berita Rekomendasi

Setelah berusaha masuk, ia langsung menusuk Robiatul dengan sangkur sebanyak 15 kali.

"Saya sudah niat bunuh korban dari rumah," katanya dengan rasa penyesalan yang muncul setelah tindakan brutal itu.

Baca juga: Pasca Pembunuhan Yahya Sinwar, Netanyahu Lanjutkan Agresi Israel di Gaza

  • Kabur ke Jakarta

Setelah kejadian, Adhi melarikan diri ke Jakarta tanpa tujuan jelas.

Namun, ia merasa bingung dan kembali ke rumah kakaknya di Semarang, di mana ia akhirnya ditangkap oleh pihak kepolisian.

  • Terancam Hukuman Mati

Menurut Kapolrestabes Semarang, Kombes Pol Irwan Anwar, Adhi dijerat dengan Pasal 340 KUHP tentang pembunuhan berencana.

Dengan pasal ini bisa  berujung pada ancaman pidana mati atau penjara seumur hidup.

Detik-detik Pembunuhan

Muhammad Adhi Nugroho membunuh Robiatul Adawiyah, Kamis (17/10/2024) sekira pukul 23.57 WIB.

Halaman
1234
Sumber: Tribun Jateng
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas