Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Muncul Sinyal Misterius dari Galaksi Bima Sakti, Pakar Astronomi Kesulitan Memecahkan

Sinyal paling aneh dari sinyal baru ini adalah memiliki polarisasi yang sangat tinggi

Editor: Eko Sutriyanto
zoom-in Muncul Sinyal Misterius dari Galaksi Bima Sakti, Pakar Astronomi Kesulitan Memecahkan
net
Galaksi Bima Sakti 

Para ilmuwan berencana untuk terus mengawasi objek tersebut untuk mencari lebih banyak petunjuk tentang apa yang mungkin terjadi.

"Dalam dekade berikutnya, teleskop radio lintas benua Square Kilometer Array (SKA) akan online. Ini akan mampu membuat peta sensitif langit setiap hari," kata Profesor Murphy.

Mereka berharap agar kekuatan teleskop ini akan membantu memecahkan misteri seperti penemuan terbaru ini.

Tetapi juga akan membuka petak baru yang luas dari kosmos untuk dieksplorasi dalam spektrum radio. (*/Science Daily)

Artikel ini telah tayang di TribunJogja.com dengan judul Peneliti Terima Sinyal Misterius dari Pusat Galaksi Bimasakti

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Jogja
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas