Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Timnas Iran di Ajang Piala Asia U-16 2018
Pertandingan timnas Indonesia pada ajang Piala Asia (AFC Cup) 2018 akan disiarkan secara langsung di MNC TV dan Fox Sport.
Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Wahid Nurdin
Pada tahun itu, Indonesia U-16 berhasil duduk diperingkat keempat, usai kalah dari China 0-5 pada babak perebutan tempat ketiga.
Namun anak asuhan Fakhri Husaini baru saja mengepakkan sayap mereka, usai menjadi juara Piala AFF 2018 beberapa waktu lalu.
Aksi timnas Indonesia U-16 akan disiarkan langsung di MNC TV dan saluran televisi berbayar Fox Sport.
Jadwal siaran langsung pertandingan timnas Indonesia U-16 di ajang Piala Asia 2018.
21 September 2018
15.30 WIB Iran vs Indonesia (MNC TV, FOX Sports 2)
24 September 2018
7.45 WIB Indonesia vs Vietnam (MNC TV)
27 September 2018
7.45 WIB India vs Indonesia (MNC TV)
*Catatan: Jadwal siaran langsung pertandingan timnas Indonesia di ajang Piala Asia 2018 dapat berubah sewaktu-waktu.
Berikut 23 Pemain Timnas U-16 Indonesia di Piala Asia U-16 2018
Kiper: Ernando Ari Sutaryadi, Ahludz Dzikri Fikri, Muhammad Risky Sudirman – SSB Villa 2000
Bek: Mochamad Yudha Febrian, Muhammad Salman, Fadillah Nur Rahman, Amiruddin Bagas Kaffa, Muhammad Reza Fauzan, Muhammad Uchida Sudirman, Komang Teguh Trisnanda
Gelandang: David Maulana, Muhammad Talaohu, Hamsa Lestaluhu, Andre Oktaviansyah, Brylian Aldama, Rendy Juliansyah, Fatah Aji, Subhan Fazri, Cecep Maulana, Mochammad Supriadi, Amanar Abdilah,
Penyerang: Amiruddin Bagus Kahfi, Sutan Diego Armando Ondriano Zico (*)
(Tribunnews.com/ Siti Nurjannah Wulandari)