Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Fakta-fakta Black Friday: Sejarah, Tanggal Jatuhnya, hingga Asal Mula Nama

Apa itu Black Friday, bagaimana sejarahnya dan mengapa diberinama Black Friday? Inilah jawabannya.

Penulis: Tiara Shelavie
Editor: Sri Juliati
zoom-in Fakta-fakta Black Friday: Sejarah, Tanggal Jatuhnya, hingga Asal Mula Nama
Kaggle
Fakta-fakta Black Friday: Sejarah, Tanggal Jatuhnya hingga Asal Mula Nama 

TRIBUNNEWS.COM - Jika di Indonesia ada Harbolnas (Hari Belanja Online Nasional), maka di luar negeri ada Black Friday.

Kedua momen belanja dengan diskon besar-besaran tersebut serupa, namun jatuh di tanggal yang berbeda.

Puncak Harbolnas (12.12) di Indonesia jatuh pada tanggal 12 Desember.

Sementara Black Friday jatuh sehari setelah Thanksgiving.

Thanksgiving dirayakan pada hari Kamis minggu keempat pada bulan November.

Kamis keempat bulan November tahun ini jatuh pada tanggal 22 November.

Artinya, Black Friday jatuh pada Jumat (23/11/2018) hari ini.

Black Friday
Black Friday di Walmart, Durham (iNews)
Berita Rekomendasi

Di hari Black Friday, ada banyak diskon yang ditawarkan berbagai toko, baik online maupun offline.

Bahkan, ada beberapa negara bagian yang meliburkan karyawananya pada Black Friday.

Lantas, apa itu Black Friday, bagaimana sejarahnya dan mengapa diberinama Black Friday?

Berikut ulasan tentang Black Friday, dihimpun Tribunnews.com.

Minggu ini menjadi hari yang spesial bagi warga Amerika.

Setelah menikmati kalkun bersama keluarga di hari Thanksgiving, serta menonton pertandingan bola bersama, warga Amerika merayakan tradisi dengan belanja dan berburu diskon-besaran.

Black Friday
Toko Target saat Black Friday (The New York Times)

Musim belanja Black Friday dimulai setelah Thanksgiving.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas