Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Ginting hingga Marcus Gideon/Kevin Sanjaya, 5 Wakil Indonesia Masuk Nominasi BWF Awards 2018

BWF umumkan nominasi untuk BWF Awards 2018, ada lima wakil Indonesia yang masuk, Ginting hingga Marcus Gideon/Kevin Sanjaya.

Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Daryono
zoom-in Ginting hingga Marcus Gideon/Kevin Sanjaya, 5 Wakil Indonesia Masuk Nominasi BWF Awards 2018
BWF Badminton
BWF umumkan nominasi untuk BWF Awards 2018, ada lima wakil Indonesia yang masuk, Ginting hingga Marcus Gideon/Kevin Sanjaya. 

Highlight: Juara - Tunggal Putra SS6 dan Ganda Putra SS6 European Para-Badminton Championships 2018

Baca: Jelang BWF Tour Finals 2018, Anthony Ginting Terus Maksimalkan Persiapan

FEMALE PARA-BADMINTON PLAYER OF THE YEAR

1. Sujirat Pookkham (Thailand)

Highlight: Juara - Tunggal Putri WH1 Spanyol, Turki, dan Thailand Para-Badminton International 2018

2. Yuma Yamazaki (Jepang)

Highlight: Juara - Tunggal Putri WH2 Spanyol, Turki, Thailand, dan Jepang Para-Badminton International 2018

3. Leani Ratri Oktila (Indonesia)

BERITA REKOMENDASI

Highlight: Juara - Ganda Putri SL3-SU5 dan Ganda Campuran SL3-SU5 Asian Para Games 2018

MOST IMPROVED PLAYER OF THE YEAR

1. Seo Seong Jae (Ganda Putra dan Ganda Campuran - Korea Selatan)

2. Mayu Matsumoto/Wakana Nagahara (Ganda Putri - Jepang)

3. Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty (Ganda Putra - India)


4. He Jiting (Ganda Putra dan Ganda Campuran - Tiongkok)

5. Anthony Sinisuka Ginting (Tunggal Putra - Indonesia)

(Tribunnews.com/Pravitri Retno W)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas