Fakta-fakta Pertemuan Prabowo-SBY, Suasana Akrab dan Santai hingga Target di Pemilu 2019
Calon presiden nomor urut 2 yang juga Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto kembali bertemu dengan Ketua Umum Partai Demokrat SBY.
Penulis: Daryono
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
Rizal Bomantama
Salam komando SBY dan Prabowo Subianto usai pertemuan keduanya selama 3 jam 20 menit di kediaman SBY, Mega Kuningan, Jakarta Selatan, Jumat (21/12/2018).
Lewat vlog itu, Prabowo dan SBY membagikan pesan kepada para pendukung mereka.
"Berjuang baik-baik, Allah beserta kita, Tuhan beserta kita," demikian kata SBY.
Sementara Prabowo berpesan : Kita berada di jalan yang benar dan Tuhan yang Maha Besar selalu membela yang benar.
4. Jumpa pers usai pertemuan
Setelah menggelar pertemuan, Prabowo dan SBY pun memberikan keterangan pada wartawan.
Banyak hal disampaikan Prabowo dan SBY terkait pertemuan mereka.
Baca: Viral Pasang Baliho Prabowo-Sandi di Depan Rumah, KPU: Properti Pribadi Tak Masalah
Di antaranya, SBY menegaskan kesiapannya untuk ikut memenangkan Prabowo sebagai Presiden.
Berita Rekomendasi
Di sisi lain, Demokrat juga akan berjuang menaikkan perolehan suara mereka di Pemilu 2019.
(Tribunnews.com/Daryono)