Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Arema FC Siap Hadapi Bhayangkara FC di Babak Perempat Final Piala Presiden 2019

Arema FC siap menghadapi Bhayangkara FC di Babak Perempat Final Piala Presiden 2019, Selasa (19/3/2019).

Penulis: Gigih
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Arema FC Siap Hadapi Bhayangkara FC di Babak Perempat Final Piala Presiden 2019
SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO
SELEBRASI - Striker Arema FC, Dedik Setiawan mencetak gol yang dicetak ke gawang Barito Putera dalam laga Grup E, Piala Presiden 2019 di Stadion Kanjuruhan, Kecamatan Kepanjen, Kabupaten Malang, Senin (4/3/2019). Arema FC menang dramatis atas Barito putera dengan skor 3-2. SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO 

Hingga pertandingan berakhir, skor 1-0 tak berubah.

Meski meraih kemenangan, PSIS Semarang tetap gagal melaju ke babak selanjutnya.

PSIS Semarang berada di peringkat ketiga klasemen grup C dengan mengantongi 6 poin, sama dengan jumlah poin Kalteng Putra dan Persipura yang berada di peringkat 1 dan 2.

Pada grup D, Persija Jakarta ditemani Madura United lolos ke babak 8 besar.

Kedua kesebelasan lolos usai meraih hasil positif di laga terakhir.

Madura United menang atas Borneo FC 1-0, sedangkan Persija Jakarta mengakhiri perlawanan PSS Sleman dengan skor 2-0.

Sedangkan di Grup E, Arema FC harus menunggu hingga pertandingan terakhir untuk mendapatkan satu tempat di Babak 8 Besar usai menang atas Persita Tangerang dengan skor 6-1.

Berita Rekomendasi

Arema FC mendampingi Persela Lamongan sebagai juara Grup E.

(Tribunnews.com/Gigih)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
16
11
4
1
22
11
11
37
2
Persib
15
10
5
0
28
11
17
35
3
Persija Jakarta
16
8
4
4
24
16
8
28
4
PSM Makasar
16
6
9
1
22
13
9
27
5
Borneo
16
7
5
4
23
11
12
26
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas