Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Miss International 2016 Akan Promosikan Budaya Indonesia: Agar Batik Tidak Diklaim Bangsa Lain

Selama itu Kylie akan mempelajari banyak budaya Indonesia untuk kemudian diperkenalkan ke luar negeri.

Penulis: Gita Irawan
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Miss International 2016 Akan Promosikan Budaya Indonesia: Agar Batik Tidak Diklaim Bangsa Lain
Gita Irawan/Tribunnews.com
Miss Internasional 2016 Kylie Verzosa bersama Marketing Director PT. Amosys Indonesia Djunadi Satrio di Westin Hotel, Kuningan Jakarta Selatan oada Senin (2/10/2017). 

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Gita Irawan

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Miss Internasional 2016, Kylie Verzosa yang kini tengah berada si Jakarta akan promosikan Budaya Indonesia.

Diketahui Kylie akan berada di Indonesia selama 9 hari.

Selama itu Kylie akan mempelajari banyak budaya Indonesia untuk kemudian diperkenalkan ke luar negeri.

Marketing Director PT Amosys Indonesia Djunadi Satrio mengungkapkan, satu di antara budaya Indonesia yang akan diperkenalkan ke luar negeri adalah Batik.

Hal itu diungkapkan oleh Djunadi di Westin Hotel, Kuningan Jakarta Selatan oada Senin (2/10/2017).

"Jadi sudah dikenal Batik itu sebagai warisan budaya nasional yang butuh kita perkenalkan ke luar negeri, wadahnya adalah dengan Miss Kylie," ungkap Djunadi.

Berita Rekomendasi

Djunadi berharap dengan diperkenalkannya batik ke luar negeri oleh Kylie, batik tidak diklaim sebagai milik budaya bangsa lain.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas