Raisa Antar Personal dan Brand
Selain menyanyi, saat ini Raisa menjadi bagian dari pelaku industri. Jadi, brand itu penting baginya.
Penulis: Nurul Hanna
Editor: Willem Jonata
Laporan Wartawan Tribunnews.com, Nurul Hanna
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Raisa Andriana memiliki prinsip bahwa setiap orang adalah brand.
Maka itu, ia harus memilih sikap antara dirinya sebagai personal dan dirinya sebagai brand. Dalam hal ini penyanyi yang menjual lagu sebagai produknya.
"Penting bangetlah (personal branding). Bagaimana pun memang it's all about branding, bagaimana pun you are a brand. Harus bisa memilah-milih," kata Raisa ditemui usai mengisi acara di Idea Fest, JCC, Senayan, Jakarta Pusat, Kamus (5/10/2017).
Selain menyanyi, saat ini Raisa menjadi bagian dari pelaku industri. Jadi, brand itu penting baginya.(*)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.