Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Pindah Agama saat Dinikahi Choky Sitohang, Begini Hubungan Melissa Aryani dengan Ayah dan Ibunya

Chaca memutuskan untuk mengikuti keyakinan Choky sejak menikah pada 8 Juni 2010 lalu.

Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Pindah Agama saat Dinikahi Choky Sitohang, Begini Hubungan Melissa Aryani dengan Ayah dan Ibunya
Instagram
Choky Sitohang dan istri 

"Saya muslim, jadi saya serahkan ke keluarga, jadi tidak ada masalah." ujar ayah Melissa, Haji Anshori ditemui di tempat resepsi Choky dan Chaca, di Gedung Wisma 76, Jl S Parman, Jakarta Barat, Jumat (18/6/2010) malam.

Temani Sang Kekasih Beribadah, Benarkah Vanessa Angel Beri Kode Akan Pindah Keyakinan?

Meski sang anak memutuskan untuk pindah keyakinan, keluarga Chaca tetap hadir saat dirinya menikah dengan Choky.

Mereka ikut berbahagia dihari spesial sang Chaca dan Choky.

"Itu sudah ketentuan Allah, apapun yang terjadi saya yakini Allah."

"Kita semua sudah ada ketentuan. Semua itu bukan kehendak kita masing-masing."

"Akhirnya kembali pada keyakinan dan kita mengharapkan mana yang benar," tuturnya kala itu.

Berita Rekomendasi

7 tahun sudah Chaca pindah keyakinan dan hidup bahagia bersama suami dan kedua anaknya.

Choky pun kerap membagikan moment kebersamaan dengan keluarga kecilnya.

sitohangchoky
instagram.com/sitohangchoky
sitohangchoky
instagram.com/sitohangchoky

Choky dan Chaca juga kerap terlihat beribadah bersama.

Instagram
Instagram ()

Lalu bagaimana hubungan Chaca dengan keluarganya yang muslim?

Kendati berpindah keyakinan mengikuti sang suami, hubungan Chaca dengan keluarganya masih baik-baik saja.

Mereka saling menghormati pilihan masing-masing.

Halaman
123
Sumber: TribunStyle.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas