Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Pernah Populer Lewat Serial Meteor Garden, Benarkah Karier Aktor Jerry Yan Kini Tak Segemilang Dulu?

Jarry Yan yang memerankan tokoh utama, Tao Ming Si, tentu yang paling banyak penggemarnya. Bagaimana kabarnya sekarang?

Editor: Aji Bramastra
zoom-in Pernah Populer Lewat Serial Meteor Garden, Benarkah Karier Aktor Jerry Yan Kini Tak Segemilang Dulu?
Grid.ID
Drama Meteor Garden 

TRIBUNNEWS.COM - Masih ingat dengan serial drama Taiwan berjudul 'Meteor Garden'?

Pada tahun 2000an drama ini sangat populer di kalangan remaja sampai ibu-ibu rumah tangga.

Berangkat dari komik Jepang populer bertajuk 'Boys Over Flower' karya Yoko Kamio, drama 'Meteor Garden' sukses jadi hits di beberapa negara.

Ya, bukan hanya di Taiwan, kepopuleran drama ini berhasil menguasai hiburan Asia.

Saking populernya, drama ini dibuat sekuelnya dengan judul 'Meteor Garden 2'.

Karier aktor Jerry Yan, Vic Zhou, Vannes Wu, dan Kenzou melejit tinggi.

Halaman Selanjutnya

Berita Rekomendasi
Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas