Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Hidupnya Lagi Film Suzanna, Sutradara Bocorkan Wajah Pemeran Utama, Ternyata Sosok Artis Ini

Sederet film sudah banyak dibintangi oleh wanita yang meninggal pada 15 Oktober 2008 itu.

Editor: widi henaldi
zoom-in Hidupnya Lagi Film Suzanna, Sutradara Bocorkan Wajah Pemeran Utama, Ternyata Sosok Artis Ini
Kolase Youtube/Instagram
Suzanna 

TRIBUNNEWS.COM -- Kesuksesan film Pengabdi Setan membuat sutradara ini tertarik kembali hidupkan Suzanna ke layar bioskop.

Sutradara penggagas untuk menghidupkan kembali Suzana adalah Anggy Umbara.

Melansir dari Kompas.com, Anggy Umbara menyatakan sudah berpikir untuk meremake kembali film yang dibintangi aktris horor legendaris Suzanna.

Suzanna ini bisa dibilang sebagai ratu horor Indonesia.

Sederet film sudah banyak dibintangi oleh wanita yang meninggal pada 15 Oktober 2008 itu.

Tak akan ada yang tak pernah mengingat Suzanna.

Popularitas Suzanna diraih dari film-film panas dan mistik, seperti Bernafas Dalam Lumpur dan Bumi Makin Panas serta Pulau Cinta (1978) dan Ratu Ilmu Hitam (1981) dan berbagai film lainnya.

Berita Rekomendasi

Peran Suzanna yang paling diingat adalah ketika mendiang berperan sebagai sundel bolong dan kuntilanak.

Pada bulan Oktober 2017, sang sutradara Anggy Umbara

Baca selengkapnya =====>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas