Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Potret Kebersamaan Bryan Domani & Ersya Aurelia, Tak Hanya Mesra di Sinetron Siapa Takut Jatuh Cinta

Pasalnya, sebagian besar penonton sinetron Siapa Takut Jatuh Cinta adalah masyarakat di bawah umur.

Editor: Rifatun Nadhiroh
zoom-in Potret Kebersamaan Bryan Domani & Ersya Aurelia, Tak Hanya Mesra di Sinetron Siapa Takut Jatuh Cinta
Kolase Tribun Style
Sinetron Siapa Takut Jatuh Cinta 

TRIBUNSOLO.COM - Sinetron Siapa Takut Jatuh Cinta yang dibintangi Verrel Bramasta dan Natasha Wilona kembali menuai kritikan di media sosial.

Kali ini bukan pemeran pasangan utamanya yang jadi sorotan, melainkan adegan mesra yang dilakukan oleh Bryan Domani memerankan tokoh bernama Leon, dan Ersya Aurelia memerankan Dara, beradegan di ranjang jadi persoalan.

Dalam potongan video adegan tersebut, mereka terlihat berpelukan di atas tempat tidur.

Potongan adegan tersebut langsung tersebar di media sosial.

Banyak yang menyayangkan adegan tersebut dapat lulus sensor.

Pasalnya, sebagian besar penonton sinetron Siapa Takut Jatuh Cinta adalah masyarakat di bawah umur.

Meskipun diceritakan telah menikah, kedua pemerannya Bryan Domani dan Ersya Aurelia masih di usia remaja.

Berita Rekomendasi

Potongan adegan tersebut awalnya diposting di akun Instagram fansclub sinetron tersebut @support_ersyaurel.

Namun, kini postingan tersebut sudah tidak ditemukan.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas