Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Rayakan 12 Tahun Pernikahan dengan Donna Agnesia, Darius Sinathrya: Jangan Pernah Lelah Mencintaiku

Bahkan Darius terlihat mengunggah potret berciuman dengan sang istri saat berada di Glasgow, Inggris.

Editor: Rifatun Nadhiroh
zoom-in Rayakan 12 Tahun Pernikahan dengan Donna Agnesia, Darius Sinathrya: Jangan Pernah Lelah Mencintaiku
instagram/darius_sinathrya
Donna Agnesia dan Darius Sinathrya 

TRIBUNNEWS.COM - Pasangan artis, Darius Sinathrya dan Donna Agnesia sudah menikah selama 12 tahun.

Adem ayem tanpa gosip miring, selama 12 tahun menikah, keduanya telah dikaruniai 3 orang anak.

Pasangan yang menikah pada 30 Desember 2006 ini juga kerap membagikan potret mesra di media sosial.

Seperti baru-baru ini saat merayakan anniversary mereka ke-12.

Donna dan Darius sama-sama mengunggah foto berdua dan menuliskan kata-kata yang manis.

Bahkan Darius terlihat mengunggah potret berciuman dengan sang istri saat berada di Glasgow, Inggris.

Melalui postingannya, Darius meminta sang istri untuk tidak lelah mencintainya.

Berita Rekomendasi

Berikut postingannya.

"Happy 12th anniversary my love @dagnesia 

Aku mencintaimu sekarang, selalu & selamanya

Terima kasih untuk semua kasih sayang & cinta, senyum & tawa, perhatian & kehangatan,

kebahagiaan & harapan, semangat & dukungan setiap saat tanpa putus selalu kamu berikan

Maafkan semua kesalahan, kekecewaan & kesedihan yang pernah aku hadirkan

Kita diciptakan untuk bersama, saling berbagi rasa, melengkapi kekurangan & menjadikan kita

pasangan yang lebih baik walau jauh dari sempurna

Perjalanan kita masih akan sangat panjang, aku tak tau apa yang akan kita lewati nanti,"

halaman selanjutnya >>>

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas