Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Seleb

Khawatirkan Masa Depan Rafathar, Raffi Ahmad Curhat pada Ustaz: Saya Pengin Dia Enggak Kayak Saya

Raffi Ahmad menyampaikan doa dan harapannya untuk putra semata wayangnya, Rafathar Malik Ahmad, kelak jika sudah besar.

Editor: Noorchasanah A
zoom-in Khawatirkan Masa Depan Rafathar, Raffi Ahmad Curhat pada Ustaz: Saya Pengin Dia Enggak Kayak Saya
Instagram/raffinagita1717
Raffi Ahmad ungkap perubahan sikap Rafathar saat belanja 

TRIBUNNEWS.COM - Raffi Ahmad menyampaikan doa dan harapannya untuk putra semata wayangnya, Rafathar Malik Ahmad, kelak jika sudah besar.

Hal tersebut ia ungkapkan di hadapan rekan-rekan selebriti yang sudah berhijrah.

Seperti Irwansyah, Dimas Seto dan Teuku Wisnu.

Mereka kebetulan berkumpul dalam acara kajian Musawarah yang digelar di rumah Raffi Ahmad dan Nagita Slavina beberapa waktu lalu.

Terlihat pada video unggahan The Sungkars Family, Selasa (22/1/2019), Raffi tampak serius saat membicarakan masa depan Rafathar.

Baca: Paula Verhoeven Sempat tak Terlihat, Begini Penampilannya saat Ikut Kajian di Rumah Raffi Ahmad

Saat kajian tersebut, Raffi sempat menyampaikan keluh kesahnya di hadapan rekan-rekan selebriti.

Ia juga menyampaikan uneg-unegnya kepada seorang ustaz yang mengisi tausiah pada kajian.

Berita Rekomendasi

Raffi mengaku selama ini ia selalu mendapatkan apapun hal yang ia inginkan di dunia.

Setiap hal yang ia dambakan, ia selalu diberi dengan jalan yang mudah.

Karena hal tersebut, Raffi justru merasa ragu.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas