Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Kasus Ikan Asin Seret Nama Selebriti dan Manajer Artis, Diperiksa Polisi sebagai Saksi

Penyelidikan kasus ikan asin terus dilakukan polis.. Tak hanya tiga tersangkanya yakni Galih Ginanjar, Rey Utami dan Pablo Benua, artis lain dipanggil

Editor: Anita K Wardhani
zoom-in Kasus Ikan Asin Seret Nama Selebriti dan Manajer Artis, Diperiksa Polisi sebagai Saksi
YouTube Rey Utami dan Benua
Video klarifikasi ikan asin yang dibuat Rey Utami dan Pablo Benua menjelaskan tentang video ucapan Galih Ginanjar sebelumnya yang dianggap menyinggung manan istriya Fairuz A Rafiq. 

Dalam penggeledahan, petugas menemukan puluhan STNK kendaraan.

"Setelah kita cek dari STNK itu, ternyata terkait dengan laporan di Reskrimum soal penipuan dan penggelapan kendaraan dengan terlapor Pablo, pada 22 Februari 2018," kata Argo.

STNK itu juga terkait dengan dugaan penipuan dan penggelapan kendaraan yang dilaporkan ke Mabes Polri pada tahun 2017 dengan terlapor Pablo Benoa.

"Jadi selain di Reskrimum Polda STNK juga terkait dengan dugaan penipuan dan penggelapan yang dilaporkan ke Mabes Polri," kata Argo.

Meski begitu kata Argo pihaknya masih mendalami dugaan penipuan dan penggelapan yang dilakukan Pablo Benoa tersebut.

"Masih kita dalami dan lakukan penyelidikan terkait dugaan penipuan dan penggelapan kendaraan ini," kata Argo Yuwono.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas