Hotman Paris Curhat 2 Kali Masuk UGD, Beri Pesan ke Oknum Pelapor Video Dewasa: Iri Lihat Kesuksesan
Beberapa saat lalu, Farhat Abbas bahkan menyebarkan cuplikan isi WhatsApp (WA) dari korban pelecehan yang diduga dilakukan Hotman.
Editor: Januar Adi Sagita
TRIBUNJATIM.COM - Gara-gara super sibuk, pengacara kondang, Hotman Paris mengabarkan, kondisinya sempat turun, mengaku sempat masuk unit gawat darurat (UGD).
Ditambah saat ini Hotman tengah menghadapi pelaporan yang dialamatkan kepadanya, oleh pengacara Farhat Abbas.
Rivalnya, Farhat Abbas, melaporkan sang pengacara atas tuduhan pelanggaran UU ITE hingga penyebaran video asusila.
Hotman Paris dipolisikan Farhat Abbas dengan terus mengunggah berbagai bukti dugaan pelecehan.
Baca: Denada Jual Rumah Mewah Demi Pengobatan Shakira, Netizen Mention Hotman Paris & Syahrini untuk Beli
Beberapa saat lalu, Farhat Abbas bahkan menyebarkan cuplikan isi WhatsApp (WA) dari korban pelecehan yang diduga dilakukan Hotman.
Akhirnya, karena semua kesibukan tersebut, Hotman sampai harus masuk rumah sakit.
Semua isi hati Hotman, ia sampaikan lewat unggahan terbarunya di Instagram.
Dalam caption Hotman menambahkan curahan hatinya.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.