Sinopsis dan Daftar Lengkap 9 Pemain 'Silsila', Drama India Terbaru ANTV Tayang Tiap Pagi 09.30 WIB
Sinopsis dan Daftar Lengkap 9 Pemain 'Silsila', Drama India Terbaru ANTV Tayang Tiap Pagi 09.30 WIB
Editor: Agung Budi Santoso
Sinopsis dan Daftar Lengkap 9 Pemain 'Silsila', Drama India Terbaru ANTV Tayang Tiap Pagi 09.30 WIB
TRIBUNSTYLE.COM - Drama India terbaru berjudul Silsila di ANTV akan tayang pada Selasa (13/8/2019) pada pukul 09:30 WIB setiap harinya di ANTV.
Drama Silsila di ANTV merupakan drama India yang bercerita tentang 2 keluarga yang memiliki kehidupan berbeda.
Bercerita tentang dua sahabat yang dulunya sangat dekat, terpisah karena perbedaan pemikiran.
Mauli si cantik yang baik hati, menjalani pernikahan bahagia bersama Kunal.
Sedangkan Nandini harus menjalani pahitnya pernikahan bersama sang suami yang sering menyiksanya.
Nasib mempertemukan kedua sahabat ini kembali, namun justru menjadi awal malapetaka bagi pernikahan Mauli.
Kunal dan Mauli hidup bahagia sedangkan Nandini menjadi korban kekerasan dalam rumah tangga oleh suaminya Rajdeep.
Sedangkan, Nandini dan Mauli merupakan teman baik, hingga pada akhirnya Nandini menjadi orang ketiga dan jatuh cinta pada Kunal yang menolongnya.
Pemeran drama Silsila merupakan sederetan artis-artis top dan terkenal India menjadi pemain drama ini.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.