Mulan Jameela Foto Bareng Peggy Melati Sukma, Menangis Bicara soal Masjid Al-Aqsa & Palestina
Keduanya foto berdampingan dan mata Peggy dan Mulan sama-sama terlihat sembab.
Editor: Rifatun Nadhiroh
TRIBUNNEWS.COM - Penyanyi Mulan Jameela terlihat sering menghadiri kajian secara rutin.
Hal itu diketahui dari postingannya di Instagram yang kerap membagikan sejumlah ilmu yang ia dapatkan saat mengikuti kajian.
Yang terbaru, istri musisi Ahmad Dhani ini mengunggah foto bersama mantan artis Peggy Melati Sukma.
Peggy yang memang sudah hijrah dan memakai niqab ini terlihat memakai pakaian muslim syar'i berwarna merah muda.
Sedangkan Mulan memakai pakaian muslim berwarna krem dan jibab cokelat.
Keduanya foto berdampingan dan mata Peggy dan Mulan sama-sama terlihat sembab.
Mulan pun menjelaskan penyebab mengapa matanya bisa sembab.
Baca: Cerita Vicky Shu Sengaja Ingin Cepat Tambah Momongan meski Usia Anak Pertamanya Masih 1 Tahun
Baca: Cut Meyriska Dirawat di Rumah Sakit Setelah 2 Minggu Menikah, Para Sahabat Beri Doa
Ia juga mengucapkan terima kasih kepada Peggy yang melakukan aksi sosial untuk membantu saudara di Palestina, Syria dan Rohingya.
Berikut postingan lengkapnya:
"Teh @peggymelatisukmakhadijah hatur nuhun...
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.