Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Lebih Plong Karena Tak Perlu Lagi Tutupi Identitas Asli, Lucinta Luna Singgung Risiko Jadi Populer

Fakta Lucinta Luna mengubah nama dan identitas kelamin terungkap seiring kasus narkoba yang menjeratnya, diproses oleh penyidik kepolisian.

Editor: Willem Jonata
zoom-in Lebih Plong Karena Tak Perlu Lagi Tutupi Identitas Asli, Lucinta Luna Singgung Risiko Jadi Populer
Apfia Tioconny Billy
Lucinta Luna 

Laporan Wartawan Wartakotalive.com, Arie Puji Waluyo

TRIBUNNEWS.COM - Fakta Lucinta Luna mengubah nama dan identitas kelamin terungkap seiring kasus narkoba yang menjeratnya, diproses oleh penyidik kepolisian.

Dari situ diketahui Lucinta Luna sebelumnya adalah laki-laki bernama Muhammad Fattah.

Ia kemudian mengganti namanya menjadi Ayluna Putri atau beken sebagai Lucinta Luna. Kelaminnya pun berubah jadi perempuan.

Lucinta Luna sudah mengganti identitasnya menjadi perempuan lewat persidangan yang digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, pada November 2019.

Baca: Ditemui Keluarganya, Lucinta Luna Mewek Sampai Emosinya Terkuras dan Tak Sadarkan Diri

Baca: Muncul Asumsi Dugaan Pembunuhan Terkait Kematian Zefania Carina, Arya Satria Claproth Setuju Autopsi

BERITA REKOMENDASI

data di K artu Tanda Penduduk (KTP) Lucinta Luna juga sudah berubah sesuai putusan pengadilan. Itu artinya identitas barunya resmi diketahui negara.

Dengan kejadian tersebut, Lucinta Luna mengaku senang identitasnya sudah dibuka dan diketahui oleh publik.

"Saya lega dan saya berterimakasih kepada bapak polisi yang sudah menangkap saya," kata Lucinta Luna yang ditemui di Polres Metro Jakarta Barat, di kawasan Slipi, Jakarta Barat, Jumat (14/2/2020).

Akan tetapi, atas penangkapannya kali ini, Lucinta Luna berharap kehidupannya lebih baik dan tidak lagi ketergantungan dengan psikotropika.

Baca: Nantikan Sidang KDRT: Nikita Mirzani Penasaran Omongan Dipo Latief yang Disindirnya Lelaki Kemayu

"Saya pengin agar ada yang mengobati saya secara khusus agar mental saya bisa kembali pulih," ucapnya.

Pahami risiko populer

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas