Baru Diungkap, Ternyata Nicholas Saputra Sempat Mau Menikah, Gagal Saat Dengar Saran Mira Lesmana
Baru diungkap oleh Mira Lesmana, ternyata Nicholas Saputra sempat akan menikah 15 tahun lalu. Namun kini ia nyaman dengan kehidupannya.
Editor: TribunnewsBogor.com
TRIBUNNEWS.COM -- Siapa yang sangka kalau seorang Nicholas Saputra ternyata jago memasak.
Tak hanya di film, pemeran AACD ini rupanya memang pandai memasak sejak lama.
Bukan itu saja, seorang Nicholas Saputra juga ternyata sudah siap menikah sejak 15 tahun lalu.
Ya, rahasia itu baru diungkap ke publik oleh Mira Lesmana setelah belasan tahun berlalu, dan hingga kini seorang Nicholas Saputra belum juga menikah.
Dilansir dari live Instagram Nicholas Saputra bersama Mira Lesmana, Senin pada Senin (27/4/2020), beberapa rahasia soal Nicholas Saputra diungkap ke publik.
Termasuk soal urusan pribadinya hingga fakta bahwa seorang Nicholas Saputra ternyata tidak bisa duduk sila.
Pun, Mira Lesmana mengungkap sosok Nicholas Saputra yang sebenarnya sangat jorok.
Sebelum mengakhiri live Instagram itu, Mira Lesmana mengajak Nicholas Saputra menjawab beberapa pertanyaan Warganet.
Ada yang meminta rekomendari cafe di Jakarta versi Nicholas Saputra.
Namun Nicholas Saputra menolak menjawabnya karena sedang pandemi Covid-19.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.