Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

BCL Umumkan Sudah Siap Kembali: Dengan Nyawa yang Tidak Penuh, Energi yang Hampir Tidak Ada

Setelah 5 bulan bungkam pasca kepergian suami tercintanya, Ashraf Sinclair, BCL memberikan tanda-tanda kalau dirinya siap kembali menghibur

Editor: Nakita
zoom-in BCL Umumkan Sudah Siap Kembali: Dengan Nyawa yang Tidak Penuh, Energi yang Hampir Tidak Ada
Kolase Instagram BCL
BCL Umumkan Sudah Siap Kembali: Dengan Nyawa yang Tidak Penuh, Energi yang Hampir Tidak Ada 

TRIBUNNEWS.COM - BCL mengumumkan kalau dirinya akhirnya siap kembali ke dunia hiburan.

Hal itu diutarakannya sendiri lewat video berjudul 'Dear Love...' yang diunggahnya di kanal YouTube IT'S ME BCL.

Setelah 5 bulan bungkam pasca kepergian suami tercintanya, Ashraf Sinclair, BCL memberikan tanda-tanda kalau dirinya siap kembali menghibur.

Setelah memenuhi beberapa jadwal manggung, kemudian BCL memilih untuk berdiam diri.

Ia bahkan jadi jarang mengunggah apapun di media sosial miliknya.

Semua update tentang kehidupan BCL biasanya hanya bisa dilihat pada media sosial ibunya atau mertuanya.

Ia hanya sesekali mengunggah, namun tidak sesering dulu.

Berita Rekomendasi

Meski sudah cukup sering terjadi, yang namanya kehilangan memang tidak akan pernah jadi lebih mudah untuk dirasa.

Tapi hidup ini harus terus berlanjut demi mereka yang masih ada dan tetap di samping menemani.

Mungkin hal itu juga yang membuat BCL memilih untuk melanjutkan hidup meski cinta sejatinya kini menemaninya jauh dari surga.

Lanjut ke Halaman Berikutnya >>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas