Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Humba Dreams, Tampilkan Keindahan Alam dan Kompleksnya Isu Sosial di Sumba, Sudah Tayang di Netflix

Film garapan sutradara Riri Riza dan produser Mira Lesmana, Humba Dreams, sudah tayang di Netflix pada Kamis (9/7/2020).

Penulis: Natalia Bulan Retno Palupi
zoom-in Humba Dreams, Tampilkan Keindahan Alam dan Kompleksnya Isu Sosial di Sumba, Sudah Tayang di Netflix
Netflix Indonesia
Humba Dreams, film tentang kebudayaan dan isu sosial di Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT) 

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Film garapan sutradara Riri Riza dan produser Mira Lesmana, Humba Dreams, sudah tayang di Netflix pada Kamis (9/7/2020).

Tak hanya di Indonesia, Humba Dreams dapat disaksikan para pengguna Netflix di seluruh Asia Tenggara.

Baca: Sinopsis Film The Scorpion King 3, Tayang di Big Movies GTV Pukul 22.00 WIB

Baca: Netflix Akan Hadirkan Serial Original Terbaru Berjudul Away, Kisah Astronot Jalani Misi di Mars

Sebelumnya, Humba Dreams pertama kali diputar di layar lebar untuk World Premiere di Shanghai International Film Festival pada Juni 2019, kemudian berlanjut diputar keliling di lima kota besar di Indonesia bersama komunitas-komunitas film seperti Jogja-NETPAC Asian Film Festival (JAFF), Japanese Film Festival, dan Kineforum serta menjadi bagian dari ART JOG 2019.

Film Humba Dreams ini, Riri Riza berfokus pada Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT), yang memiliki keindahan yang luar biasa dan masyarakatnya masih berpegang pada budaya warisan leluhur mereka sendiri.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI>>>

 

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunnewsWiki
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas