Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Hanum Rais Batal Liburan ke Eropa, Pilih Tempat Liburan Pengganti yang Lebih Murah, Intip Fotonya

Hanum Salsabiela Rais mengaku batal berlibur ke Eropa bersama keluarga kecilnya dikarenakan pandemi yang masih merebak.

Editor: Noorchasanah A
zoom-in Hanum Rais Batal Liburan ke Eropa, Pilih Tempat Liburan Pengganti yang Lebih Murah, Intip Fotonya
Instagram/hanumrais
Hanum Rais dan putri semata wayangnya, Sarahza. 

TRIBUNNEWS.COM - Hanum Salsabiela Rais mengaku batal berlibur ke Eropa bersama keluarga kecilnya dikarenakan pandemi yang masih merebak.

Lima bulan tak berwisata, putri Amien Rais pun membuat pilihan lain agar tetap bisa mendapat hiburan.

Ya, ia lebih memilih lokasi yang tak jauh dari tempat tinggalnya.

Masih berada di Daerah Istimewa Yogyakarta, Hanum pun mengajak putri semata wayangnya, Sarahza, ke Kulonprogo.

 Tes Kepribadian - Apa Hewan yang Pertama Kali Kamu Lihat? Jawabannya Ungkap Sifatmu yang Tersembunyi

 Ramalan Zodiak Besok, Jumat 14 Agustus 2020: Hari yang Sibuk Bagi Pisces, Lakukanlah Hal Ini

 Masih Enggan Publikasikan Suami, Risty Tagor Rutin Pamerkan Aktivitas Ketiga Anaknya selama Pandemi

 Syok Diputus Kekasih di Acara Lamaran, Pria asal Jambi Minum Racun di Depan Calon Mertua

 Kadek Devi Gelar Upacara Otonan untuk Anak Kembarnya Magha dan Degha, Intip Potretnya

Dari cerita yang ia unggah ke akun Instagram, ia mendapat banyak pengalaman dari liburan murahnya itu.

Beberapa foto momen kebersamaannya dengan sang putri pun tak ketinggalan diunggah.

Begini cerita lengkapnya:

Batal pergi ke Eropa April lalu karena pandemi, ada hikmahnya.

Berita Rekomendasi

Menahan diri 5 bulan tidak berwisata,

akhirnya pilihan jatuh ke tempat yang satu ini: di Kulonprogo

BACA SELENGKAPNYA >>>

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas