Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Dikenal Berbakat, Akankah Jungkook jadi Sutradara Video Musik BTS untuk Comeback Mereka Selanjutnya?

BTS menghebohkan ARMY karena karena percakapan mereka di meja makan. Mereka membahas kemungkinan Jungkook akan mengarahkan video musik comeback.

Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Dikenal Berbakat, Akankah Jungkook jadi Sutradara Video Musik BTS untuk Comeback Mereka Selanjutnya?
Instagram/koreadispatch
Jungkook BTS saat pemotretan dengan Korea Dispatch. 

TRIBUNNEWS.COM - Anggota termuda BTS, Jungkook dikenal punya banyak keahlian.

Tak hanya jago dalam bernyanyi dan menari, Jungkok juga berbakat dalam pembuatan film atau video.

Hal inilah yang membuat Jungkook dijuluki Golden Maknae.

Bahkan di channel YouTube resmi BANGTANTV ada beberapa video buatan Jungkook.

Kumpulan video tersebut masuk dalam kategori Golden Closet Film by JK.

Video-video ini difilmkan, disutradarai, dan bahkan diedit oleh Jungkook sendiri.

Video ini memungkinkan para ARMY untuk merasakan pengalaman yang sangat berbeda melalui video ini.

Baca: BTS Tampil di The Tonight Show Seminggu Penuh secara Virtual dengan Tajuk BTS WEEK

Baca: Pesan Menyentuh Para Member BTS dalam Pidatonya di Sidang Umum PBB

Baca: Balas Curhatan Seorang Army Bernama Emma, RM BTS Tulis Kalimat Menyentuh & Jadi Trending Topic

Berita Rekomendasi

Sebagian besar video ini menunjukkan BTS di berbagai belahan dunia dan dibuat dengan gradasi warna dan getaran yang estetik.

Lewat karyanya ini Jungkook berhasil menunjukkan sisi intim dari grup yang diekspresikan dengan cara yang indah.

Baru-baru ini, BTS menghebohkan para penggemarnya karena karena percakapan mereka di meja makan.

Mereka membahas kemungkinan Jungkook akan mengarahkan video musik untuk comeback BTS selanjutnya.

Dikutip dari allkpop, hal ini terungkap saat BTS melakukan streaming langsung pada 22 September waktu setempat.

Selama streaming, para anggota duduk bersama dan mengobrol sambil makan malam.

Pada dasarnya, ini hanyanya percakapan santai yang biasa mereka lakukan.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas