Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Daftar Lengkap Nominasi FFI 2020, Penganugerahan Piala Citra Digelar Malam Ini

Malam penganugerahan penghargaan Piala Citra bagi insan perfilman tanah air, Festival Film Indonesia akan digelar malam ini, Sabtu (5/12/2020).

Editor: Archieva Prisyta
zoom-in Daftar Lengkap Nominasi FFI 2020, Penganugerahan Piala Citra Digelar Malam Ini
www.festivalfilm.id
Logo Festival Film Indonesia 

TRIBUNNEWS.COM - Penganugerahan Piala Citra akan digelar Sabtu (5/12/2020) malam ini.

Sederet aktor dan aktris bersama beberapa judul film terbaik masuk dalam daftar nominasi Festival Film Indonesia 2020.

Tak hanya itu, kru yang menjadi bagian dari kesuksesan film-film tersebut juga ikut masuk nominasi berbagai kategori.

Berikut daftar nominasi Piala Citra FFI 2020:

Nominasi Sutradara Terbaik

1. Faozan Rizal - Abracadabra

2. Joko Anwar - Perempuan Tanah Jahanam

Sutradara Joko Anwar berpose untuk difoto pada acara malam nominasi Festival Film Indonesia (FFI) 2019, di Jakarta, Selasa (12/11/2019). Sejumlah film dan aktor yang masuk nominasi akan memperebutkan piala citra FFI yang akan digelar pada 12 Desember 2019 mendatang. TRIBUNNEWS/HERUDIN
Sutradara Joko Anwar berpose untuk difoto pada acara malam nominasi Festival Film Indonesia (FFI) 2019, di Jakarta, Selasa (12/11/2019). Sejumlah film dan aktor yang masuk nominasi akan memperebutkan piala citra FFI yang akan digelar pada 12 Desember 2019 mendatang. TRIBUNNEWS/HERUDIN (TRIBUNNEWS/HERUDIN)
Berita Rekomendasi

3. Riri Riza - Humba Dreams

4. Sim F - Susi Susanti: Love All

5. Yosep Anggi Noen - Hiruk Pikuk Si Al-Kisah (The Science of Fictions)

Halaman Selanjutnya ------------->

Sumber: TribunnewsWiki
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas