Chord Gitar dan Lirik Lagu Bento - Iwan Fals: Namaku Bento, Rumah Real Estate
Chord gitar dan lirik lagu Bento yang dipopulerkan oleh penyanyi legendaris Iwan Fals.
Penulis: Devi Rahma Syafira
Editor: bunga pradipta p
TRIBUNNEWS.COM - Simak chord gitar dan lirik lagu Bento yang dipopulerkan oleh penyanyi legendaris Iwan Fals.
Lagu Bento dirilis sejak tahun 1989 dan termasuk album grup Swami.
Selain itu, Lagu "Bento" dan "Bongkar" termasuk dalam 150 Lagu Indonesia Terbaik versi Majalah Rolling Stones edisi #56 terbitan Desember 2009.
Baca juga: Chord Gitar Penantian - Armada: Penantian Ini Teramatlah Panjang Coba Kau Rasakan Sayang
Baca juga: Chord Gitar Exile - Taylor Swift feat Bon Iver, dari Kunci G: I Can See You Standing, Honey
Berikut chord gitar dan lirik lagu Bento - Iwan Fals :
[Intro] E B G D A E 7x
[Reff]
E7
Namaku Bento, rumah real estate
A7
Mobilku banyak, harta berlimpah
A
orang memanggilku, bos esekutif
E
tokoh papan atas, atas sgalanya
E7
Asyik
E7
Wajahku ganteng, banyak simpanan
A7
sekali lirik, oke sajalah
A
Bisnisku menjagal, jagal apa saja
E7
yang penting aku senang, aku menang
B A
persetan orang susah, karena aku
B A
yang penting asyik, sekali lagi
E7
asyik
[Reff]
E7
khotbah soal moral, ngomong keadilan
A7
sarapan pagiku...
E7
aksi tipu-tipu, lobby dan upeti
B
oh jagonya....
E7
maling kelas teri, bandit kelas coro
A7
itu kantong sampah
B A
siapa yang mau berguru,datang padaku
B A
sebut tiga kali namaku, Bento bento bento
E7
BENTO
E7..
Asyik
Baca juga: Chord Gitar dan Lirik Gunslinger - Avenged Sevenfold, Lagu untuk Pasangan LDR
Baca juga: Chord Gitar Janji Putih - Doddie Latuharhary: Beta Janji Beta Jaga Ale untuk Selamanya
(Tribunnews.com)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.