Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Lirik Pijaraya - Soegi Bornean: Pijar Yakinku Akan Terang, Pendar Bermain Riang di Kalbuku Senang

Berikut ini lirik lagu Pijaraya - Soegi Bornean. Petikan liriknya yakni "Pijar yakinku akan terang, Pendar bermain riang di kalbuku senang."

Penulis: Miftah Salis
Editor: bunga pradipta p
zoom-in Lirik Pijaraya - Soegi Bornean: Pijar Yakinku Akan Terang, Pendar Bermain Riang di Kalbuku Senang
TRIBUN JATENG/TRIBUN JATENG/HERMAWAN HANDAKA
Sejumlah band indie Semarang, Something About Lola, Sendi Nota dan Soegi Bornean saat tampil dalam acara "Konser Amal Ngabuburit Melawan Corona Bersama Tribun Jateng Di Balai Kota Semarang #4", Sabtu (16/05/20)- Berikut ini lirik lagu Pijaraya dari Soegi Bornean. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini lirik lagu Pijaraya - Soegi Bornean.

Petikan liriknya yakni "Pijar yakinku akan terang, Pendar bermain riang di kalbuku senang."

Lagu Pijaraya dirilis pada 2020 lalu dalam album bertajuk Atma.

Lagu Pijaraya dipopulerkan oleh  grup musik asal Semarang, Soegi Bornean.

Band bergenre pop folk ini kini tengah naik daun setelah lagu berjudul Asmalibrasi menjadi viral di media sosial.

Simak lirik lagu Pijaraya berikut ini:

Melaju bidukku, menepi tatkala temaram
Hadir di ujung relung petang
Tenteram menyeduh rasa tenang
Menggembala si angin tenggara

BERITA REKOMENDASI

Pijar yakinku akan terang
Pendar bermain riang di kalbuku senang
Pijar memancar nanar membilang
Pendar menyadu syahduku

Mengajak jiwa yang bergejolak untuk melunak
Melepas kesah resah yang mengaduh
Tenteram mega-mega banyu ilalang
Mencari teduh di antara gaduh penuh keluh

Pijar yakinku akan terang
Pendar bermain riang di kalbuku senang
Pijar memancar nanar membilang
Pendar menyadu syahduku
Tenang
Melaju bidukku

Hee-hee-hee-hee
Haa-haa-haa-haa
Haa-haa-haa-haa

Pijar yakinku akan terang
Pendar bermain riang di kalbuku senang
Pijar memancar nanar membilang
Pendar menyadu syahduku


Pijar yakinku akan terang
Pendar bermain riang di kalbuku senang
Pijar memancar nanar membilang
Pendar menyadu syahduku
Tenang

Haa-haa-haa
Pijarku yang raya
Hee-hee-hee
Haa-haa-haa

(Tribunnews.com)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas