PROFIL Momo Geisha, Mantan Vokalis yang Pindah ke Malang setelah Menikah, Mulai Bermusik sejak 2003
Siapakah sebenarnya sosok Momo Geisha ini? Mantan vokalis band Geisha yang pindah ke Malang setelah menikah dengan pria kaya, bermusik sejak 2003.
Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Ayu Miftakhul Husna
"Gila kalau gue udah gue bom lah itu," tegas Widy.
"Gila 'eh lu kalau nggak ada gue lu jadi apa' lu harusnya gituin Mo,"
"Lah sekarang mereka jadi apa, apa apa, jadi apa doang," sambungnya.
"Gue pas denger, lah kok gitu. parah parah," papar Widy.
Momo Akui Makan Hati
Saat awal berkarier bersama Geisha, Momo mengaku sempat merasa 'makan hati'.
Diketahui, Geisha merupakan band dengan vokalis wanita.
Sempat tidak merasa punya banyak teman di Jakarta, Momo menyebut personil Geisha tak dapat ia andalkan.
Sebagai vokalis wanita, Momo merasa kurang dirangkul oleh anggota band lainnya.
"Kita ada persamaannya, mungkin ya kalau band personil cewek agak makan hati," tandas Momo.
"Aku ada makan hati, aku memang anak dari mana (luar kota) datang ke Jakarta nggak punya temen banyak yang aku andelin kan, (cuma) si laki-laki ini (anggota band Geisha),"
"Tapi mereka punya kehidupannya sendiri, kurang ngerangkul aku yang cewek sendiri di Jakarta," lanjutnya.
(Tribunnews.com/Dipta/Ayumiftakhul)