Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Raup 128 Ribu Suara Saat Pemilu 2019, Krisdayanti Tak Duduk Manis, Ketuk Pintu Rumah di 600 Titik

Krisdayanti  meraup 128 ribu hingga mengantarkannya ke kursi parlemen Senayan. Tak hanya duduk manis, ia pun harus berkeringat untuk meraihnya.

Penulis: Fransiskus Adhiyuda Prasetia
Editor: Anita K Wardhani
zoom-in Raup 128 Ribu Suara Saat Pemilu 2019, Krisdayanti Tak Duduk Manis, Ketuk Pintu Rumah di 600 Titik
tangkap layar youtube Tribunnews.com
Penyanyi dan politisi Krisdayanti bersama Direktur Pemberitaan Tribun Network Febby Mahendra Putra saat hadir sebagai narsumber di Tribun Network Series Mata Lokal Memilih di Menara Kompas, Palmerah, Jakarta, Selasa (14/2/2023). 

Banyak Artis Memilih Komisi X, Krisdayanti Langsung Ingin Terjun di Komisi IX DPR RI, Ini Alasannya

KD juga mengatakan bahwa banyak anggota DPR dari kalangan selebriti justru memilih berada di Komisi X DPR RI.

Namun, dia justru memilih terjun langsung di Komisi IX DPR.

Penyanyi dan politisi Krisdayanti saat hadir sebagai narsumber di Tribun Network Series Mata Lokal Memilih di Menara Kompas, Palmerah, Jakarta, Selasa (14/2/2023).
Penyanyi dan politisi Krisdayanti saat hadir sebagai narsumber di Tribun Network Series Mata Lokal Memilih di Menara Kompas, Palmerah, Jakarta, Selasa (14/2/2023). (tangkap layar youtube Tribunnews.com)

Apalagi, Krisdayanti menaruh perharian khusus tentang kesetaraan gender dan peran perempuan di dunia politik.

Dia juga tak menampik bahwa terpilih dirinya sebagai caleg dari PDIP saat itu karena ingin dijadikan vote getter suara partai.

Baca juga: Raul Lemos Tak Tampak Menyambut Ameena Hanna Nur Atta, KD Update Video Call Sang Suami

Namun, KD menyakini bahwa partai pimpinan Ketua Umum Megawati Soekarnoputri itu melihat potensi yang dimiliki dirinya.

Terlebih, KD juga telah mengikuti program pengkaderan partai dan sekolah partai yang dimiliki oleh PDIP.

Berita Rekomendasi

Terakhir, KD menyerukan agar kaum muda tak takut terjun ke dunia politik. Jangan pesimis. 

"Jadi disini lewat acara ini saya mengajak adik-adik semua jangan takut terjun ke politik. Kita butuh generasi muda, penerus karena dari 270 juta penduduk Indonesia 50 persennya adalah anak-anak muda, di bawah 25 tahun. Saatnya kalianlah yang meneruskan. Jadi jangan pesimis, jangan menganggap sebelah mata," kata istri Raul Lemos ini.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas