Gigi Hadid Ulang Tahun, Bella Hadid Tulis Ucapan Menyentuh, Sebut Saudara Perempuan Terbaik
Gigi Hadid berulang tahun, Bella Hadid tuliskan ucapan menyentuh, sebut sebagai saudara perempuan terbaik.
Penulis: Gabriella Gunatyas
Editor: Nuryanti

Kolase tangkapan Layar Instagram @bellahadid dan @gigihadid
Gigi Hadid (kanan) berulang tahun, Bella Hadid (kiri) tuliskan ucapan menyentuh, sebut sebagai saudara perempuan terbaik.
Di akhir unggahan tersebut Bella Hadid sempat menyinggung soal ia yang begitu mencintai sang kakak, namun ia juga merasa sakit di waktu bersamaan.
Baca juga: Bella Hadid Kecam Tindakan Polisi Israel yang Serang Masjid Al Aqsa
"Aku sangat mencintaimu, rasanya menyakitkan," tutup Bella Hadid.
Unggahan Bella Hadid tersebut mendapatkan balasan dari sang kakak.
Pemilik nama lengkap Jelena Noura Hadid atau yang dikenal sebagai Gigi Hadid itu berkomentar pada unggahan sang adik dengan pesan cinta.
"I LOVE YOU SO MUCH MY BELLOOONI," tulis Gigi Hadid dalam kolom komentar.
(Tribunnews.com/Gabriella)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.