Jadwal Tayang Film Insidious: The Red Door di Bioskop XXI Surabaya dan Medan, Jumat 14 Juli 2023
Berikut jadwal tayang film Insidious: The Red Door di bioskop XXI Surabaya dan Medan hari ini, Jumat (14/7/2023).
Penulis: Pondra Puger Tetuko
Editor: bunga pradipta p
TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini jadwal film Insidious: The Red Door di bioskop XXI Surabaya dan Medan pada hari ini, Jumat (14/7/2023).
Film Insidious: The Red Door ini memiliki genre horror yang berdurasi tayang 1 jam 47 menit.
Disutradarai Patrick Wilson, naskah dari film Insidious: The Red Door ini ditulis oleh Scott Teems dan diproduksi oleh Columbia Pictures.
Film Insidious: The Red Door dibintangi oleh nama-nama aktris terkenal seperti Patrick Wilson, Rose Byrne, Ty Simpkins, Hiam Abbass, Lin Shaye, Andrew Astor, Juliana Davies, Sinclair Daniel, Joshua Haire, Peter Dager hingga Godswill Utionkpan.
Dikutip dari 21cineplex.com, kisah dari film Insidious: The Red Door ini berlatar belakang 10 tahun setelah film keempat.
Baca juga: Jadwal Tayang Film Insidious: The Red Door 13 Juli 2023, di Bioskop XXI Bandung
Seri kelima ini akan berkisah tentang usaha sebuah keluarga yang ingin mencari tahu kenapa mereka kembali diganggu oleh sosok arwah gentayangan.
Keluarga tersebut terdiri dari Lambert, Josh (Patrick Wilson), Renai (Rose Byrne) dan anaknya dewasanya, Dalton (Ty Simpkins).
Bagaimana kisah keluarga Patrick Wilson? Saksikan film Insidious: The Red Door di bioskop terdekat.
Jadwal Tayang Film Insidious: The Red Door di Bioskop XXI Surabaya dan Medan
1.Surabaya
- Ciputra World XXI
/11.30//12.00//13.20//13.50//14.20//15.40//16.10//16.40//18.00//18.30//19.00//20.20//20.50//21.20/
- Delta
/11.40//14.00//16.20//16.50//18.40//19.10//21.00//21.30/
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.