Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Miliki Bukti Kuat, Tasyi Athasyia Laporkan Akun Haters yang Sebar Fitnah, Siap Buktikan Kebenaran

Memiliki bukti kuat Tasyi Athasyia melaporkan akun Haters yang sebar fitnah, sebut siap buktikan kebenaran.

Penulis: Gabriella Gunatyas
Editor: Salma Fenty
zoom-in Miliki Bukti Kuat, Tasyi Athasyia Laporkan Akun Haters yang Sebar Fitnah, Siap Buktikan Kebenaran
Kolase Tribunnews
Tasyi Athasyia melaporkan akun Haters yang sebar fitnah, sebut siap buktikan kebenaran karena memiliki bukti kuat. 

TRIBUNNEWS.COM - Merasa memiliki bukti kuat, selebgram Tasyi Athasyia melaporkan akun haters yang sebar fitnah tentang dirinya, akui siap buktikan kebenaran.

Diketahui sebelumnya, Tasyi Athasyia telah melaporkan beberapa akun haters yang diduga telah mencemarkan nama baiknya ke polisi.

Tasyi Athasyia mengambil langkah tegas tersebut lantaran sang selebgram mengaku memiliki bukti kuat dalam kasus yang menimpanya.

"Aku yakin banget dengan bukti yang kita punya aku tahu aku nggak salah," kata Tasyi Athasyia dikutip dari YouTube KH INFOTAINMENT, Minggu (23/7/2023).

Saudara kembar Tasya Farasya itu tak mungkin menempuh jalur hukum ketika dirinya tak yakin dengan adanya bukti tersebut.

"Aku nggak mungkin ambil jalur hukum kalau aku nggak yakin," bebernya.

Baca juga: Merasa Nama Baiknya Dicemarkan, Tasyi Athasyia Siap Buktikan Kebenaran dan Ungkap Dalang Fitnahnya

Menurut Tasyi Athasyia, tindakan yang dilakukan oleh para haters atas dirinya itu sudah sangat keterlaluan.

Berita Rekomendasi

"Ini sudah keterlaluan banget penggiringan opini dan bohongnya," ungkap Tasyi Athasyia.

Wanita yang dijuluki Queen of Home Cooking itu mengaku siap membuktikan kebenaran atas kasus tersebut.

"Dan aku siap membuktikan kebenaran, semoga terungkap, yakin sangat yakin" tuturnya.

Tasyi Athasyia Polisikan Akun Haters atas Pencemaran Nama Baik

Tasyi jklldfoo
Tasyi Athasyia melaporkan akun Haters yang sebar fitnah, sebut miliki bukti kuat.

Baca juga: Ingin Cari Kebenaran, Tasyi Athasyia Laporkan Akun-akun Haters yang Cemarkan Nama Baiknya ke Polisi

Sebelumnya, Tasyi Athasyia menegaskan dirinya tak segan melaporkan akun haters dengan tuduhan dugaan pencemaran nama baik.

Hal tersebut diungkap Tasyi dalam salah satu unggahan di akun Instagram pribadinya @tasyiiathasyia beberapa waktu lalu.

"Alhamdulillah dalam 2 minggu ini aku telah membuat laporan polisi dan sudah memberikan klarifikasi dan memberikan semua bukti bukti yang kami miliki ke pihak kepolisian

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas