Laura Basuki dan Susy Susanti Bak Pinang Dibelah Dua
Laura Basuki tampil prima sebagai pemeran Susy Susanti. Keduanya bahkan seperti pinang dibelah dua.
Editor: Hery Prasetyo
TRIBUNNEWS.COM - Laura Basuki mendapat kepercayaan untuk berperan sebagai Susy Suanti dalam sebuah film biopik.
Film biopik merupakan film yang menceritakan kehidupan seorang tokoh tertentu berdasarkan kisah dalam kehidupan nyata.
Disutradarai oleh Sim F, film ini akan menyoroti perjuangan Susy Susanti dan Alan Budikusuma di ajang Olimpiade Barcelona tahun 1992 silam.
Meski sudah dalam proses pembuatan, belum diketahui secara pasti kapan film biopik ini akan tayang di layar lebar. BACA SELENGKAPNYA DI SINI
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.