Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

SEA Games 2019, Ini Alasan Medali Emas Dwi Cindy di Cabor Dance Sports Tak Masuk Klasemen

Medali emas yang diraih atlet Indonesia, Dwi Cindy Desyana, pada cabor Dance Sports nomor Women Breaking tidak dihitung dalam klasemen SEA Games 2019.

Editor: Bolasport.com
zoom-in SEA Games 2019, Ini Alasan Medali Emas Dwi Cindy di Cabor Dance Sports Tak Masuk Klasemen
INSTAGRAM.COM/TIMINDONESIAOFFICIAL
Tim Indonesia ambil bagian pada SEA Games 2019 yang berlangsung di Filipina pada 30 November-1 Desember 2019 

TRIBUNNEWS.COM - Medali emas yang diraih atlet Indonesia, Dwi Cindy Desyana, pada cabor Dance Sports nomor Women Breaking tidak dihitung dalam klasemen SEA Games 2019.

Atlet Indonesia, Dwi Cindy Desyana, memang telah berhasil menyabet medali emas pada cabor Dance Sports di SEA Games 2019, MInggu (1/12/2019).

Dwi Cindy Desyana turun pada cabor Dance Sports nomor Women Breaking.

Pada pertandingan yang dilaksanakan di Royce Hotel, Filipina itu, Dwi Cindy meraih poin 3-2 atas lawannya yang juga sekaligus wakil tuan rumah, Debby Mahinay.

Kemenangan itu memastikan Dwi Cindy meraih medali emas SEA Games 2019.

Namun demikian, rupanya medali emas yang didapat Dwi Cindy tersebut tak akan masuk dalam hitungan klasemen SEA Games 2019.

Ada alasan tersendiri mengapa medali emas tersebut tidak masuh dalam hitungan ... BACA SELENGKAPNYA >>>

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas