Greys/Apri Raih Emas: Suporter Merah Putih Banjir Air Mata Bahagia, Indonesia Menangis Bangga
Greysia Polii/Apriyani Rahayu berhasil mempersembahkan medali emas untuk Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020. Banjir air mata bahagia dirasakan suporter
Penulis: Muhammad Barir
Olimpiade Barcelona menjadi olimpiade pertama yang mempertandingkan olahraga bulu tangkis.
Hasil Ganda Putri Indonesia di Olimpiade
- Tokyo 2021, Greysia Polii /Apriyani meraih medali emas.
- Di Rio 2016, saat Greysia Polii berpasangan dengan Nitya Krishinda Maheswari, mereka sampai babak perempat final.
- Di London 2012. Di mana tidak ada satu pun wakil Indonesia yang tembus babak perempat final. Kontroversi terjadi. Wakil Indonesia didiskualifikasi
- Di Beijing 2008, wakil Indonesia di ganda putri hanya sampai pada putaran pertama.
- Di Athena 2004. Wakil ganda putri Indonesia hanya sampai babak kedua.
- Di Sydney 2000, ganda putri Indonesia hanya sampai babak perempat final
- Di Atlanta 1996, wakil ganda putri Indonesia terhenti di perempat final.
- Di Barcelona 1992, Wakil Indonesia tersingkir di perempat final