Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Liga Inggris: Kode Penting Werner untuk Tuchel agar Performanya Meledak Bersama Chelsea

Para penggemar Chelsea tentu dibuat heran dengan performa Werner yang tajam bersama timnas, namun terasa biasa-biasa saja ketika di Chelsea.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in Liga Inggris: Kode Penting Werner untuk Tuchel agar Performanya Meledak Bersama Chelsea
BEN STANSALL / AFP
Striker Chelsea Jerman Timo Werner merayakan mencetak gol pertama timnya selama pertandingan sepak bola putaran ketiga Piala Liga Inggris antara Chelsea dan Aston Villa di Stamford Bridge di London pada 22 September 2021. 

"Saya membutuhkan kepercayaan itu dari luar, Flick memberi saya itu seratus persen,".

"Saya mencoba untuk membayar kepercayaan itu, saya pun mencetak empat gol dari lima pertandingan," tambahnya.

Striker Chelsea Jerman Timo Werner (kiri) bersaing dengan bek Southampton Inggris Kyle Walker-Peters selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Chelsea dan Southampton di Stamford Bridge di London pada 2 Oktober 2021.
Striker Chelsea Jerman Timo Werner (kiri) bersaing dengan bek Southampton Inggris Kyle Walker-Peters selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Chelsea dan Southampton di Stamford Bridge di London pada 2 Oktober 2021. (JUSTIN TALLIS / AFP)

Baca juga: Aksi Jahil Penggawa Chelsea - Timo Werner Sukses Bikin Kai Havertz Senam Jantung

Baca juga: Menakar Kelayakan Jorginho Raih Ballon dOr 2021: Penerus Pirlo, Kesayangan Tuchel, Diakui Capello

Apa yang disampaikan Werner seakan menjadi kode bagi Tuchel agar sepenuhnya bisa percaya akan kualitas yang dimiliki sang pemain.

Seandainya Tuchel percaya sepenuhnya kepada Werner barangkali ledakan performa sang pemain berpeluang terjadi.

Alhasil Chelsea pun tidak perlu merasa khawatir ketika Romelu Lukaku masih belum bisa mengakhiri paceklik golnya lantaran masih memiliki Werner sebagai mesin gol tim.

Tentu menarik untuk melihat bagaimana performa Werner selepas pertandingan jeda internasional pekan ini bersama Chelsea nantinya.

(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
19
14
4
1
47
19
28
46
2
Arsenal
20
11
7
2
39
18
21
40
3
Nottm Forest
20
12
4
4
29
19
10
40
4
Chelsea
20
10
6
4
39
24
15
36
5
Newcastle
20
10
5
5
34
22
12
35
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas