Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Jelang GP 2022 Perdana di Qatar, MotoGP Kedatangan 5 Rookie yang Siap Turun Lintasan

Deretan 5 nama-nama rookie MotoGP 2022 jelang gelaran GP 2022 pertama di Qatar dan telah lakoni tes pramusim di Sirkuit Mandalika.

Penulis: Niken Thalia
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Jelang GP 2022 Perdana di Qatar, MotoGP Kedatangan 5 Rookie yang Siap Turun Lintasan
TRIBUN LOMBOK/REZA EKA ADI NUGRAHA
Pebalap tim Tech3 KTM, Raul Fernandez saat mengikuti tes pramusim MotoGP 2022 hari kedua di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat, Sabtu (12/2/2022). TRIBUNLOMBOK.COM/REZA EKA ADI NUGRAHA 

TRIBUNNEWS.COM - Jelang GP perdana di Qatar, ada wajah baru yang akan menghiasi lintasan MotoGP.

Adalah lima rookie yang siap ikut turun ke lintasan MotoGP musim 2022.

Lima rookie tersebut yakni Darryn Binder, Marco Bezzecchi, dan Fabio Di Giannantonio.

Serta duo pembalap Tech3, Redmy Gardner dan Raul Fernandez.

Baca juga: Jadwal MotoGP 2022 Live Trans7 - Quartararo Iri Lihat Motor Marquez Lebih Gesit Ketimbang M1

Baca juga: Kombinasi Ducati dan Pecco Bagnaia Putus Rantai Kutukan Italia di Ajang MotoGP 2022

Kelima rookie MotoGP itu pun telah melakoni tes pramusim terakhir yang berlangsung di Mandalika, 11-12 Februari 2022 lalu.

Duo rookie Remy Gardner dan Raul Fernandez akan bersama dengan Tech3 KTM Factory Racing untuk mengarungi MotoGP 2022.

Dilansir motogp.com, pada saat uji coba di Jerez, Remy Gardner harus melakoni tes dalam keadaan cedera.

Berita Rekomendasi

Sementara Raul Fernandez berada dalam kondisi baik-baik saja dan berusaha untuk menjadi yang tercepat diantara para rookie.

Pada saat melakukan tes pramusim terakhir di Mandalika, Raul Fernandez berada di posisi terakhir.

Pebalap tim Tech3 KTM, Raul Fernandez saat mengikuti tes pramusim MotoGP 2022 hari kedua di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat, Sabtu (12/2/2022). TRIBUNLOMBOK.COM/REZA EKA ADI NUGRAHA
Pebalap tim Tech3 KTM, Raul Fernandez saat mengikuti tes pramusim MotoGP 2022 hari kedua di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat, Sabtu (12/2/2022). TRIBUNLOMBOK.COM/REZA EKA ADI NUGRAHA (TRIBUN LOMBOK/REZA EKA ADI NUGRAHA)

Kendati demikian, rekan setimnya berada di posisi ke-21.

Posisi tersebut dua tingkat dari Raul Fernandez.

Sementaara itu, deretan rookie lainnya adalah Marco Bezzecchi.

Marco Bezzecchi akan melakoni debutnya di MotoGP 2022 bersama tim Mooney VR46 Racing Team.

Dalam tim tersebut, Marco akan bersama pembalap dari Italia, Luca Marini.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas