Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Hasil Korea Open 2022: Bagas/Fikri ke 16 Besar Tanpa Keringat, Fajar/Rian Libas Wakil Tuan Rumah

Bagas/Fikri langsung lolos ke 16 besar Korea Open 2022 dengan kemenangan WO. Sedangkan Fajar/Rian mengalahkan wakil tuan rumah

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Claudia Noventa
zoom-in Hasil Korea Open 2022: Bagas/Fikri ke 16 Besar Tanpa Keringat, Fajar/Rian Libas Wakil Tuan Rumah
Website Resmi pbsi.id
Wakil andalan Indonesia sektor ganda putra, Bagas Maulana/M. Shohibul Fikri berhasil melakoni debut manisnya di All England 2022 dengan berhasil melaju ke babak perempat final usai mengalahkan wakil unggulan asal Malaysia, Ong Yew Sin/Teo Ee Yi pada hari Kamis (17/3/2022). Bagas/Fikri langsung lolos ke 16 besar Korea Open 2022 dengan kemenangan WO. Sedangkan Fajar/Rian mengalahkan wakil tuan rumah 

Ia akan menghadapi wakil Prancis, Lucas Claerbout.

Beralih ke Court 2, ada pasangan ganda putra yang akan kembali tanding.

Tunggal Indonesia Anthony Sinisuka Ginting berhasi keluar sebagai juara Indonesia Masters 2020 setelah memenangkan pertandingan melawan wakil Denmar Viktor Antonsen, di Istora Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (19/1/2020). Anthony Sinisuka Ginting menang melawan Viktor Antonsen melalui rubber game dengan skor 17-21, 21-15, 21-9. Tribunnews/Jeprima
Tunggal Indonesia Anthony Sinisuka Ginting berhasi keluar sebagai juara Indonesia Masters 2020 setelah memenangkan pertandingan melawan wakil Denmar Viktor Antonsen, di Istora Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (19/1/2020). Anthony Sinisuka Ginting menang melawan Viktor Antonsen melalui rubber game dengan skor 17-21, 21-15, 21-9. Tribunnews/Jeprima (Tribunnews/JEPRIMA)

Kali ini, giliran Pramudya Kusumawardana/Yeremia Rambitan yang akan tampil.

Prayer, panggilan untuk pasangan ganda putra ini, akan diuji oleh wakil India.

Mereka akan menghadapi Krishna P.Garaga/Vishnuvardhan G.P.

Di lapangan/Court 3, ada rekan seperjuangan Anthony Ginting yang akan bertanding juga hari ini.

Adalah Shesar Hiren Rhustavito yang akan menjajal kemampuan pebulu tangkis Thailand.

Berita Rekomendasi

Sitthikom Thammasin akan menjadi musuh Vito kali ini.

Laga ganda putra, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin akan menjadi penutup bagi wakil Indonesia hari ini.

Leo/Daniel akan melawan ganda Jepang, Hiroki Okamura/Masayuki Onodera.

Hasil Korea Open 2022

Fajar Alfian/Rian Ardianto (4/Indonesia) vs Na Gwang Min/Noh Jin Seong (Korea Selatan), 21-16 dan 21-12


Bagas Maulana/M. Shohibul Fikri (Indonesia) vs Ko Sung Hyun/Shin Baekcheol (Korea Selatan), Bagas/Fikri Menang WO.

(Tribunnews.com/Guruh)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas